Tahu Sumedang

Keluarga Boen Keng Pencentus Tahu Sumedang, Cetak Rekor Produksi 7 Ribu  Potong/ Hari - Radar Cirebon ID

 Tahu Sumedang

Tahu sumedang merupakan salah satu makanan khas daerah Jawa Barat yang cukup populer. Sebenarnya, bahan utama jajanan ini sama dengan tahu lainnya, yaitu kedelai. Langit188

Namun, jika Anda merasakannya secara langsung maka akan menyadari perbedaannya. Tahu sumedang memiliki tekstur lebih lembut meski sudah digoreng.

Anda juga akan merasakan perpaduan antara asin, gurih dan lembut meski dalamnya tidak berisi. Bisa juga dibarengi dengan cabe agar terasa pedas.

Komentar

Postingan Populer